Visi SAPMA Pemuda
Pancasila
1). Sebagai wadah pembinaan dan
pemberdayaan siswa, pelajar, dan mahasiswa di masing-masing tingkatan.
2). Sebagai sumber kader bangsa
melalui pengaderan Pemuda Pancasila.
3). Sebagai lembaga fungsional
Pemuda Pancasila dalam wadah berhimpun dan/atau forum komunikasi
kepemudaan.
Misi
SAPMA Pemuda Pancasila
1). Mempersiapkan kader-kader
bangsa untuk mewujudkan cita-cita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.
2). Melakukan rekruitmen siswa,
pelajar dan mahasiswa untuk menjadi anggota Pemuda Pancasila.
3). Melakukan kaderisasi
terhadap siswa, pelajar dan mahasiswa.
4). Melakukan kajian intelektual.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar